Skuad Sriwijaya FC Piala jenderal Sudirman. SFC gencar berburu pemain guna menambah kekuatan laskar wong kito. kabar Terbaru, Sriwijaya FC gagal mendatangkan gelandang Semen Padang, Yu Hyun Koo, untuk membela Laskar Wong Kito pada turnamen Piala Jenderal Sudirman yang akan bergulir mulai 10 November 2015 Mendatang.
Namun, sebagai gantinya, manajemen SFC akan mendatangkan pemain asal negara Italia yang berposisi Playmaker yakni Raffaele Simone Quintieri.
Dan inilah skuad Sriwijaya FC di Piala sudirman 2015 yang berhasil dirangkum Hunian bola.
SKUAD SRIWIJAYA FC PIALA SUDIRMAN:
1. Dian Agus Prasetyo
2. Yogi Triatna
3. Teja Paku Alam
4. Abdoulaye Youssouf Maiga
5. Fachrudin Aryanto
6. AA Ngurah Wahyu Trisnajaya
7. Zalnando
8. Wildansyah
9. Fathur Rahman
10. Syaiful Indra Cahya
11. Asri Akbar
12. Ichsan Kurniawan
13. Manda Cingi
14. Yohanis Nabar
15. Titus Bonai
16. Talaohu Abdul Musafri
17. Ferdinand Alfred Sinaga
18. Patrich Wanggai
19. Rizky Dwi Ramadhana
20. Osas Marvelous Saha
21. Raffaele Simone Quintieri
Skuad Sriwijaya FC Piala jenderal Sudirman
Posted by fery al qassam
Posted on 7:24 PM
with No comments
Related articles
- Skuad Swiss Piala Eropa Euro 2016
- Skuad Ukraina Piala Eropa Euro 2016
- Skuad Wales Piala Eropa Euro 2016
- Skuad Portugal Piala Eropa Euro 2016
- Skuad Perancis Piala Eropa Euro 2016
- Skuad Belanda Piala Eropa Euro 2016
- Skuad JERMAN Piala Eropa Euro 2016
- Skuad INGGRIS Piala Eropa Euro 2016
- Kalahkan semen padang, Mitra kukar juara Piala Jenderal Sudirman
- Jelang Mitra kukar vs Arema semifinal piala jenderal sudirman
- Kalahkan surabaya united 3-1 Arema lolos ke semifinal Piala sudirman
- Aremania diserang suporter lain di sragen dua orang tewas
- Semen padang kalahkan mitra kukar 2-1 babak 8 besar piala sudirman
- Babak 8 besar piala sudirman Arema kalahkan persipura 1-0
- Babak 8 besar piala sudirman Pusamania borneo kalahkan surabaya united 2-1
0 komentar:
Post a Comment