Ekuador bantai argentina 2-0. Hasil yang mengejutkan terjadi pada partai pembuka Kualifikasi piala dunia 2018 zona conmebol pagi tadi WIB saat Argentina yang bermain di markasnya sendiri, Estadio Monumental Antonio Vespucio Liberti, kalah telak dari tamunya, Ekuador, dengan skor meyakinkan 2-0,
Gol ekuador dicetak oleh Fricson Erazo Di menit ke-81 dan Felipe caicedo menit ke -82.
Susunan Pemain
Argentina:
Romero; Roncaglia, Otamendi, Garay, Mas; Mascherano, Biglia, Pastore; Di Maria, Aguero, Correa
Ekuador:
Dominguez; Erazo, Paredes, Achillier, Ayovi; Valencia, Quinonez, Noboa, Bolanos; Caicedo, Montero
0 komentar:
Post a Comment