Skuad PS TNI di ISC / TSC 2016. PS TNI asuhan Eduard Tjong mempunyai status baru yakni menjadi klub profesional, sehingga PS TNI kini bisa mengikuti ajang ISC / TSC 2016.
Sebelumnya PS TNI hanyalah sebuah klub amatir ketika bermain di turnamen Piala Jenderal Sudirman, Piala Gubernur Kaltim, dan Piala Bhayangkara. Namun kini status PS TNI berubah pada 11 Maret 2016, setelah PS TNI memutuskan mengakuisisi secara penuh klub Persiram Raja Ampat senilai Rp17 miliar.
Inilah Skuad PS TNI ISC / TSC 2016 yang dirangkum situs Bolaku (www.hunianbola.blogspot.com).
SKUAD PS TNI ISC/TSC 2016 :
Kiper: Dhika Bayangkara, Ravi Murdianto, Guntur Pranata
Belakang: Wiganda Pradika, Abduh Lestaluhu, Hardiantono, Manahati Lestusen, Hendri Aprilianto, Choirul Hidayat, Syaiful Ramadan, Asep Budi
Tengah: Legimin Raharjo, Asrul Risahondua, Wawan Febrianto, Suhandi, Wanda Syahputra, Kiki Istianto, Tri Hardiansyah, Haidar Ali Lestaluhu, Ahmad Nufiandani
Depan: M. Dimas Drajad, Tambun Naibaho, Erwin Ramdani, M Guntur Triaji, Aldino Herdianto
0 komentar:
Post a Comment